Kelebihan dan Kekurangan Sistem PDT
Kelebihan dan Kekurangan Sistem PDT
1. Kelebihan
·
Tidak bergantung pada server basis data
pusat
·
Akses informasi menjadi lebih cepat,
terutama ketika terjadi lalu lintas data yang padat
·
Informasi dan juga data yang sifatnya
local akan lebih mudah diakses
·
Server atau database pusat dapat bekerja
lebih efisien
2. Kekurangan
·
Biaya implementasi yang tinggi
·
Biaya operasional, seperti listrik, dan
juga maintenance jaringan yang cukup tinggi
·
Hanya cocok digunakan pada perusahaan yang
sangat besar dan memiliki kebutuhan data yang tinggi, seperti perbankan.
Subscribe Our Newsletter
Belum ada Komentar untuk "Kelebihan dan Kekurangan Sistem PDT"
Posting Komentar